Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Masa Pengangguran (2) Job Seeker

Gambar
Selesai cerita tentang les bahasa inggris di PQEC untuk mengisi masa pengangguran, sekarang masuk ke cerita menjadi job seeker . Masa menjadi job seeker a.k.a pencari pekerjaan alias pengangguran mencari kerja ini masa yang paling hmm. Lebih tepatnya banyak hal yang aku pelajari dari masa pengangguran yang sedang mencari kerja. Setelah resmi menyandang gelar S.Tr.Sos, resmilah pula status pengangguran. Sejak saat itu, mulailah mencari-cari pekerjaan dari mulai ikut job fair, apply via online, bikin akun di semua situs pencari kerja via online wkwk. Mau cerita satu-satu deh yaa... 1. Ikut Job Fair. Soal ikut job fair, aku pernah ikut job fair dari mulai yang diadain biasa di ITB, terus disnaker Kota Cimahi, disnaker Kota Bandung, bahkaaaan sampai job fair yang di Jakarta dan Tangerang pun aku datengin * terniat*. Kalau usaha itu harus niat, biar maksimal jangan setengah-setengah. Pas awal bulan Juli sampai Agustus awal rekanan job fair aku ada  +Fitria Ismayanti , alhamdul...

Masa Pengangguran (1) PQEC

Gambar
Ini malam minggu ya? perasaan sama aja sama malam lainnya, tetap gelap tetap matahari terbenam. Tiba-tiba kepikiran nih pingin nulis, gatau ada angin apa haha angin kejombloan ~ back to the topic, entri ini dikasih judul "Masa Pengangguran (1) PQEC" Nah jadi ini bakal jadi bagian cerita (re : curhatan) pertamaku selama masa-masa jadi pengangguran. Ceritanya, tanggal 20 Juni 2017 para penguji, ketua sidang, dan pembimbing menyatakan kalau "Monica Sundawati Susanto, Selamat Anda dinyatakan Lulus Program Studi Sarjana Terapan Pekerjaan Sosial Sekolah Tinggi Kesejahteraan Sosial Bandung" Well, itu jadi hari dimana "My real Life has begun" Oke, dinyatakan lulus, dan aku harus mikirin selanjutnya aku mau ngapain (?) Sebenarnya Aku bukan unplanned person, jadi aku udah merencanakan beberapa hal after finished study in STKS. 1. Lanjut S2, about this one alhamdulillahnya secara administrasi sudah lolos di salah satu kampus di luar negeri tinggal mencari be...

WIS-SUDAH SARJANA, AND WHAT IS NEXT ?

Gambar
Kali ini cerita tentang wisuda dulu kali yeee hmm kita buat alurnya mundur yaaa.. 3 Oktober 2017 Officially Monica Sundawati Susanto, S.Tr.Sos S.Tr.Sos ? pasti banyak yang asing dengernya, iya soalnya gelar ini (kalo ga salah) cuma dipake sama kampusku (re: Sekolah Tinggi Kesejahteraan Sosial (STKS) sekolah kedinasannya Kementerian Sosial Republik Indonesia). Pada hari wisuda ini, jreeeng didandanin sama my talented MUA @deadeyyy (you can find her on instagram). Ini nih hasil dari teteh @deadeyyy suka banget deh pokoknya!!! itu look  aku buat wisuda kemarin... Oke,  yang terindah untuk hari wisuda ini adalah aku bisa mengajak kedua orang tuaku masuk kedalam auditorium untuk melihat secara langsung prosesi wisuda. (Fyi : mulai saat aku wisuda th.2017 diberlakukan pembatasan orang tua yang boleh masuk ke dalam gedung wisuda) Orang tua yang boleh masuk ke dalam auditorium hanya orang tua dari 10 mahasiswa terpilih (re: berprestasi, sepertinya dilihat dari ...

Jalinan Budaya Pulau Langkawi, Mahasiswa Mobiliti College of Art and Sciences

Gambar
Tanggal 1 - 3 Oktober 2015, kami bertujuh mahasiswa mobiliti STKS Bandung bersama teman-teman (yang juga) program pertukaran pelajar Universiti Utara Malaysia dalam College Art and Sciences (CAS) menjalankan kegiatan Jalinan Budaya Langkawi. 2 hari sebelum keberangkatan, kami pun ada pertemuan untuk membahas persiapan keberangkatan serta menyusun kegiatan yang akan kami laksanakan disana bersama anak-anak Sekolah Rendah (kalau di Indonesia sebutannya Sekolah Dasar alias SD) ini kita lagi pertemuan membahas kegiatan :D   Finally, kita berangkat ke Pulau Kuah, Langkawi. berangkat dari kampus UUM pukul 09.00 dengan bas (bus kalau di Indonesia) ke pelabuhan yang kemudian kita akan naik kapal feri untuk ke pulau Kuah. seperti biasa yaa, da namanya juga sharing sekalian sharing foto maapin yaaa da atuh aku mah meni senengnya foto foto, "karena setiap moment tidak selalu dapat diingat dengan foto lah kita dapat mengingat kembali momen tersebut" ini (masih) di pelabuh...